STUDI SEKSUALITAS SELAMA KEHAMILAN DI PUSKESMAS GUNUNG INTAN KABUPATEN PENAJAM PASER UTARA

  • Sekar Handayani
  • Eli Rahmawati Poltekkes Kemenkes Kaltim
  • Devi Agustria Poltekkes Kemenkes Kaltim

Abstract

Abstract

During pregnancy, the pregnant women usually feel discomfort and less pleasure during sexual intercourse during pregnancy. The method used is a qualitative research, using a descriptive phenomenological approach. We use the population of married couples as a participants and informants, with the condition of the wife being pregnant in the working area of the UPT. Gunung Intan Health Center, Babulu District, North Penajam Paser Regency. The sampling technique used is judgment sampling (purposive sampling). The results showed that the husband's sexual function did not have a significant effect when the couple was pregnant, while the wife experienced sexual dysfunction during pregnancy. The husband's sexual function does not change when the couple is pregnant, while the wife experiences sexual dysfunction during pregnancy, i.e. the mother rarely has the desire to have sexual intercourse and often the mother refuses to do it, and the mother rarely climaxes and there are even mothers who never climax. during sexual intercourse during pregnancy.

 

Keywords: sexual function, husband and wife couple, pregnancy

 

Abstrak

Selama masa kehamilan ketidaknyamanan dan kurang nikmat saat berhubungan seksual umumnya sering terjadi. Metode penelitian ini adalah penelitian kualitatif, menggunakan pendekatan fenomenologi deskriptif. Populasi adalah pasangan suami istri, dengan kondisi istri sedang dalam masa kehamilan yang berada di wilayah kerja UPT. Puskesmas Gunung Intan Kecamatan Babulu Kabupaten Penajam Paser Utara. Teknik pengambilan sampel dengan judgement sampling (purposive sampling). Hasil penelitian ini diperoleh bahwa fungsi seksual pada suami tidak memiliki pengaruh yang signifikan saat pasangan hamil, sedangkan pada istri mengalami disfungsi seksual selama masa kehamilan. Fungsi seksual pada suami tidak mengalami perubahan saat pasangan hamil, sedangkan pada istri mengalami disfungsi seksual selama masa kehamilan yaitu ibu jarang memiliki hasrat untuk melakukan hubungan seksual bahkan sering kali ibu menolak melakukannya, dan ibu jarang terjadi klimaks bahkan ada ibu yang tidak pernah klimaks saat berhubungan seksual selama kehamilan.

 

Kata kunci : Fungsi seksual, suami istri, kehamilan

Published
2021-11-30